38 Makanan Khas Jakarta
Ibu Kota Jakarta yang dikenal menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian Indonesia ini ternyata juga menyimpan banyak keunikan terutama budaya Betawi dengan makanan khas Jakarta yang enak. Suku asli Jakarta ini memiliki kekayaan budaya dari segi seni hingga kuliner yang membuat Jakarta penuh warna. Banyak biro perjalanan dan wisata di Jakarta yang menawarkan pengalaman mengenal budaya Betawi terlebih …